Aplikasi Mitra Desa bisa didapatkan melalui 3 langkah berikut:

  1. Mengisi formulir Pendaftaran Pengguna Mitra Desa, KLIK DISINI
  2. Kami akan melakukan verifikasi data pendaftaran. Dalam waktu maksimal 3 hari, Kami akan menghubungi calon pengguna.
  3. Koordinasi dan peneraan kesiapan teknis maupun non teknis antara calon pengguna dan tim pengembang

Tiga Langkah di atas juga berlaku untuk kebutuhan penelitian, implementasi massal, review, dan lain-lain.

Anda dapat berkunjung ke Infest Yogyakarta pada alamat:

Lembaga Kajian Pengembangan Pendidikan, Sosial, Agama dan Kebudayaan (INFEST)

Jl. Wonocatur Gg. Menur No.456, RT.11/RW.35, Banguntapan, Kec. Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55198.

  • Telp/Fax: (+62) 274-380839
  • Email: mitradesa.id[at]gmail.com

116 thoughts on “Cara Mendapatkan Mitra Desa

    • Salam juga mas Ainurohman, kami sangat gembira jika aplikasi ini bermanfaat di daerah saudara. Untuk bisa mendapatkan aplikasi ini silakan anda mengisi formulir berikut. Selanjutnya akan kami moderasi dan kami kirimakan tautan untuk mengunduhnya 🙂

    • Aplikasi ini berbayar pak, namun bukan berbayar dalam bentuk uang. Tepatnya adalah komitmen bersama untuk memanfaatkan sumberdaya bersama. Komitmennya adalah:

      1. Kemandirian Teknologi(termasuk menggunakan sistem operasi komputer legal dan sumber kode terbuka, baca: FOSS)
      2. Transparansi Publik dan pengarusutamaaan potensi Desa
      3. Pelayanan Publik Prima
      4. Bersama mengawal pengetahuan tentang tata kelola pemerintahan yang baik dan kemandirian Desa

      Pada dasarnya aplikasi ini bebas digunakan.

      Begitu pak penjelasan dari kami, Maturnuwun

  1. Salam kenal. Kami senang sekali dengan manfaat dari Aplikasi Mitra Desa yang saudara kembangkan. Kami juga tertarik agar aplikasi mitra desa dapat diterapkan di desa kami Desa Tepas Kecamatan Brang Rea Kab. Sumbawa Barat Prov. Nusa Tenggara Barat. Mohon kami diberikan syarat-syaratnya. Terimakasih.

    • Terima kasih Bapak Fahmi telah mengisi form pendaftaran yang telah kami sediakan. Dari repon kami yang terlambat, kami minta maaf. akan segera kami respon. terima kasih atas perhatiannya..

  2. saya sekdes di wilayah kab. trenggalek prov. jatim. sudah biasa dgn free os. (linux) perkenankan untuk menularkan Lumbungku agar good goverment makin meningkat.

  3. Salam hangat Develop Mitra Desa, Kami dari UNUGHA Cilacap, Bermaksud ingin membantu menerapkan Aplikasi Mitra Desa di Desa-Desa di Kecamatan Kesugihan. Karena dari salah satu Peran Universitas adalah Pengabdian Kepada Masyarakat. dan saya melihat aplikasi ini sangat bermanfaat untuk desa dalam mengelola informasi desa-desa. jika berkenan bolehkah kami ikut serta dalam membantu menerapkan di desa-desa di daerah kami?

    jika boleh mohon informasi prosedur dan ketentuan nya.

    Salam Hangat.
    UNUGHA Cilacap

  4. mohon pendampingan. kab, kediri sangat membutuhkan aplikasi ini untuk mempermudah keterbukaan akses info publik. dari tingkat desa sampai dengan kabupaten keterbukaan itu sama mahalnya dengan komitmen yang nantinya akan kami jalankan. demi pengembangan masyarakat desa. trimaksih

  5. Selamat Siang Pak.. saya ingin menggunakan aplikasi ini untuk di institusi RW kami, kami memiliki kurang lebih 900 KK, apakah kami di ijinkan untuk mengajukan penggunaan aplikasi ini, jika ya..maka kami sangat bertreimakasih .. karena ini sangat membantu dalam administrasi kami. terimakasih.

  6. Kami bukan dari pengurus desa, tetapi ingin coba membantu desa kami dalam menggunakan aplikasi ini, bagiamana caranya, terima kasih.

  7. Assalamu’alaikum wr wb

    Salam kenal kepada INFEST, izinkan saya bekerja sama dengan INFEST dalam hal aplikasi ini, trims.
    di tunggu ya mas, terima kasih atas perhatiannya.

    Wassalammu’alaikum Wr Wb

  8. kami sudah mengisi formulir dan mohon segera dikirim ke email desaambit@gmail.com aplikasi bagusnya ini karena saya baru di desa dan ingin bekerja lebih maksimal mengabdi ke masyarakat rasanya aplikasi ini sangat mumpuni 😀

  9. Bapak…. !
    Desa Kami (Suco Lor-Maesan-Bondowoso-Jawatimur) membutuhkan Aplikasi yang sedemikian Mudah dan dapat dipertanggung JAwabkan. karen Desa Kami hanya mendapatkan 1 Aplikasi yang sampaik saat ini tidak sesuai dengan keinginan.
    mohon bantuan dan dukungannya… salam dari Perangkat Desa Suco Lor

  10. Salah Sejahtera bagi kita semua, mohon petunjuk untuk bisa menggunakan aplikasi Mitradesa dalam mode Demo. Untuk mengetahui seberapa pantaskah aplikasi ini untuk online or offline.
    Terima Kasih.

  11. maaf sebentar lagi saya akan ada kegiatan KKN, untuk dapat mendownload aplikasi mitra desa bisa saya minta link downloadnya ??, guna penelitian dan pendukung kegiatan KKN di desa nantinya. terima kasih sebelumnya

  12. Aplikasi ini sangat bermanfaat, kebetulan didesa kami baru saja ada PILKADES . kami ingin sekali menerapkan sistim informasi ini di desa kami demi terwujudnya keterbukaan dalam sistim administrasi dan informasi. Namun pada saat kami masuk ke akun demo ada beberapa link yang tidak jalan. Mohon Admin Mitra Desa segera memperbaikinya. Salam Sukses

  13. siang pak saya junarti dari desa barambang kecmatan sinjai Borong kecamatan sinjai sulawesi selatan. sudah dapat aplikasinyaa tapi belum mendapatkan URLAPI desa

  14. Aplikasi yang sangat bagus, kami juga mengajukan permohonan untuk dapat berpartisipasi dalam penggunaan dan pengembangan aplikasi ini, mudah-mudahan dapat disetujui permohonan kami untuk “Batu IX”

  15. Saya pengurus Relawan TIK Kabupaten Tulang Bawang, saya tanggal 27 September 2016 memberikan Pendampingan terhadap Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) di Kabupaten Tulang Bawang Provinsi Lampung, kami mohon saran untuk dapat menggunakan aplikasi ini untuk desa-desa di tempat kami. ini email saya : trisnomarsa@yahoo.co.id Nomor HP 081274660090 facebook : Trisno Marsa

  16. Slmt pagi mitradesa.
    Ingin bertanya,
    Apakah aplikasi ini bisa digunakan diluar Jawa?
    Apakah aplikasi ini web based?
    Apakah btk komitmen kami, jika menggunakan aplikasi ini?
    Bgm dgn pelatihannya mengingat jarak kami sgt jauh Dr Jogja. Apakah bisa remote training?
    Terimakasih sebelumnya.
    Sanggam dari Sidikalang, Dairi

    • Aplikasi Ini dapat digunakan dimana saja bapak, asalkan masih dalam negara indonesia. sangat benar sekali bapak, aplikasi ini bersifat web-base. kami menyediakan server untuk pemasangan ONLINE dengan alamat namadesa.mitradesa.id untuk pemasangan offline kami berikan source installer. dan pemasangan dibutuhkan koneksi internet untuk mengambil beberapa data dari server kami 🙂

  17. Kami desa Anjir Pasar Lama sangat terbantukan mengelola data desa dengan aplikasi mitradesa ini, Terima kasih untuk hal yang luar biasa!

  18. Saya adalah perangkat desa dari Kabupaten Bandung Jabar. Saya tertarik untuk mencoba menerapkan aplikasi ini di desa kami, namun kendala sementara ini di kantor desa kami belum memiliki koneksi internet. Apakah aplikasi ini bisa dijalankan secara offline??!

  19. SAMPURASUN,
    Kami sudah mengirimkan surat permohonan dan mohn segera di Folowup karena kami sangat membutuhkannya.
    terima kasih.

  20. setelah saya instal ada kalimta seperti ini, solusinya gimana
    CDbCommand Gagal menjalankan statementSQL: SQLSTATE [42P01]: table Undefined: 7 ERROR: hubungan “auth.auth_assignment” tidak ada
    SALURAN 2: DARI “auth” “auth_assignment”.
    ^. Pernyataan SQL dijalankan adalah: SELECT *
    . FROM “auth” “auth_assignment”
    MANA userid =: userid

  21. saya sudah mencoba kependudukan maupun keuangan… sangat bermanfaat tu program.. tolong terus di aupdate karna masih ada yg belum smpurna..

  22. Verifikasinya 3 hari fix ya?
    Saya gak sabar pengen coba sendiri memanfaatkan fasilitas yang ada di Mitra Desa. Mohon kerjasamanya

  23. Selamat malam mas. Saya fathur sekdes dari desa miau merah kec. silat hilir kabupaten kapuas hulu, provinsi kalimantan barat, kami sudah mengajukan permohonan pak. Tapi belum ada respon mohon bantuanya pak.

  24. saya bpd dari desa adipura kencana kec.bahar selatan kab.muaro jambi sangat tertarik dg aplikasi ini.semoga team kreatornya semakin tambah maju lagi

  25. Apakah boleh Bhabinkamtibmas menggunakan aplikasi Anda?
    Setelah melihat demonstrasi aplikasi anda di youtube, saya sangat menginginkan aplikasi seperti ini. sebab berkaitan dengan pungsi saya sebagai bhabinkamtibmas yang bersentuhan langsung dengan masyarakat, melaksanakan kegiatan kunjungan rumah ke rumah ( Door To Door System ), Pemecahan masalah ( Problem Solving ). dengan fitur yang lengkap, seperti upload photo, sms center, dll.
    terimaksih.

  26. Pak.
    Saya dr kab. Tegal rencana dan berkeinginan bisa mengunakan aplikasi ini di desa saya…
    Kalo boleh biar komunikasinya oke…bisa minta no hp,bbm atau wa.
    Trims.
    Balas

  27. Assalamualaikum…
    Saya adalah salah satu warga desa tetapi bukan pegawai balai desa. tapi saya ingin mengembangkan aplikasi ini sebagai penelitian. karena merupakan suatu kewajiban bagi saya meneliti dan pengabdian masyarakat sebagai seorang dosen di perguruan tinggi swasta. Bagaimana saya mendapatkan applikasi ini? Terimakasih…
    Wassalamualaikum….

  28. Saya dari Kab Bengkalis Riau, dan penggiat IT di desa-desa. Sejauh ini sebagian besar desa-desa di tempat saya sudah memiliki website namun masih sederhana. Kalau memungkinkan, saya mau menambahkan aplikasi ini ke desa-desa yang sudah memiliki website secara gratis. Barangkali hanya biaya hosting yang nantinya menggunakan hosting dari mitradesa. Kira-kira bagaimana mekanismenya Mas, apa harus setiap desa mengajukan permohonan atau cukup saya kirimkan daftar desanya sehingga mitradesa bisa memantau. Trims

  29. aslm alaikum,, sy sangat tertarik untuk menerapkan dikabupaten kami…saya dari dinas PMD kabupaten Tolitoli..kalau atas nama dinas gimana mas?

  30. Ass. Sy lukmanul hakim pendamping lokal desa di desa sawitto, desa baruka dan desa bulo.kecamatan bungin, kab.enrekang provinsi sulawesi selatan. Ingin mempelajari aplikasi ini semoga bisa bermafaat bagi masyarakat terutama aparat desa

  31. Halo, saya Adam dari Diskominfo Kabupaten Labuhanbatu Utara. Kami dari Diskomimfo menginginkan setiap desa di Kabupaten kami yang jumlahnya 90 desa dan kelurahan menggunakan aplikasi ini? Jika kami ingin membeli aplikasi ini untuk semua desa kami, berapa biaya yang harus kami keluarkan? Mohon dibalas ke email saya yang sudah saya cantumkan pada form kontak ini. Terimakasih.

    • Hai Adam. silahkan kontak kantor kami (Infest Yogyakarta) di alamat :

      Jl. Veteran Gg. Janur Kuning 11 A Pandeyan UH Yogyakarta 55121
      Telepon: 0274-372378
      Fax: 0274-372378
      Jl. Veteran UH IV/734 Warungboto, Umbulharjo 55164.
      Telepon: 0274-417004
      email: office@infest.or.id

  32. Assalamualaikum saya miri ardiansyah. Saya sangat menginginkan aplikasi ini untuk memudah kan pemerimtah desa kami bekerja secara efisien. Saya mohon beritahu saya gmana cara mendapatkan nya.. Demi kemajuan seluruh desa di indonesia..

  33. Saya Tenaga Ahli Pembangunan Partisipatif di Kabupaten Sumbawa NTB. Saya melihat apliaksi Anda cukup menarik. bisakah kami mendapatkan aplikasi ini? caranya bagaimana? di formulir pendaftaran hanya tercantum untuk desa saja, bagaimana dengan selain desa?. Terima Kasih

  34. Selamat sore,
    Saya Adam dari Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Labuhanbatu Utara Provinsi Sumatera Utara. Saya ingin bertanya, apakah aplikasi ini berbayar dan bagaimana cara mendapatkan aplikasi mitra desa ini? Apakah kami bisa memfasilitasi seluruh desa di Kabupaten Labuhanbatu Utara untuk dapat menggunakan aplikasi ini secara terpusat di Diskominfo?

    Kemudian, apakah aplikasi ini bisa dionlinekan, atau hanya diinstal di komputer masing-masing desa (standalone)?

    Demikian pertanyaan saya, saya ucapkan terimakasih.

  35. selamat pagi, saya mau bertanya min, apakah aplikasi boleh untuk mengelola data hanya pada tingkat RT/RW, dan apakah aplikasi ini gratis?

  36. mohon konfirmasinya pa,email:satuitimur02@gmail.com
    belum ada tanggapannya,,desa satui timur kecamatan satui kabupaten tanah bumbu provinsi kalimantan selatan

  37. Selamat pagi,
    Mohon konfirmasi permohonan pendaftaran penggunaan aplikasi mitra desa dari Desa Kumba Kec. Jagoi Babang Kab. Bengkayang Kalimantan Barat. terima kasih,

  38. Apakah aplikasi desa ini boleh di gunakan oleh warga desa biasa seperti yang bukan perangkat/pamong desa-jawaban nya mohon di kirim ke email saya

Tinggalkan Balasan ke Pandu Setyo Aji Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *